Minggu, 23 Desember 2012

Sistem Informasi Manajemen (SIM) Warnet Zahfirah

Nama  : Zahfirah
Alamat : Jln. Jamin ginting gang Senina   no.50 Padang bulan - Medan
Menyediakan : Browsing, Chatting, Games online, Music, TV Online Scanner, dll


  
1.       Jelas tipologi dari sebuah lan yang dipakai oleh warnet tersebut ?

Zahfirah sendiri dalam tipologi lan menggunakan BUS, dimana pada dasarnya bus terdiri daripada beberapa komputer yang disambungkan kepada satu kabel utama dengan menggunakan terminator. Kabel yang digunakan adalah kabel sepaksi, (coaxial kabel 50 ohm) dan penyambung RG58. Jarak maksimum kabel adalah 185 meter.






 2.   Apakah yang digunakan warnet tersebut dalam pendistribusian sumber informasi, terpusat atau terdistribusi?

Zahfirah warnet menggunakan jaringan Terpusat,  terdiri dari komputer klient dan server yang mana komputer klient yang berfungsi sebagai perantara untuk mengakses sumber informasi/data yang berasal dari satu komputer server



Tidak ada komentar:

Posting Komentar